Kepopuleran iPhone tak bisa dipungkiri. Saking populernya, banyak produsen perangkat lain yang coba-coba mengintegrasikan berbagai produk tambahan untuk dapat digabungkan dengan perangkat besutan Apple ini.
Salah satunya adalah Mili iPhone Projector. Perangkat tambahan ini mampu mengubah iPhone menjadi sebuah ‘bioskop’ kecil. Dengan memproyeksikan layar iPhone ke permukaan datar, Anda bisa merubah pertunjukan video mobile menjadi layaknya home theater.
Model fisiknya cukup menarik, dengan desain flip/clamsell yang mampu di buka tutup dengan menyediakan dudukan/stand iPhone dan LED converse yang mampu membuat tampilan iPhone menjadi seluas diagonal hingga 70 inci.
Untuk sementara ini produk tersebut hanya tersedia di beberapa gerai aksesoris for iphone, baik itu retail resmi atau agen penjualan produk pendukung apple. Dengan harga sekitar US$ 300, belum dipastikan apakah produk ini bakal masuk Indonesia.
Feature :
• Hi-Res LED Video projector docks with your iPhone/iPod Touch to show videos and movies
• Project a screen up to 70 inches in a dark room
• Built in speaker boosts the volume of your iPhone
• Easy to use, simply turn on the MiLi, dock your phone and start playing video
• Charges your iPhone from the built in battery while projecting
• Connect to a laptop via VGA, or to any composite video source
• Includes: 100-240V AC Wall adapter for charging, VGA Video Cable, Composite Video Cable, IR Remote
Product Specifications :
• Li-Pol Battery:11.1V/1200mAh
• Input:14V-2A(Max.)
• Output: 5V-1A(Max.)
• Projection Screen Size:5-70inches
• Resolution:640x480 pixels(VGA)
• Contrast:100:1
• Brightness:10 Lumens
• Projection System: LCOS RGB
• LED Lifetime: 20000 hours
• Projection Source: iPhone,iPod,MP4,DVD,STB and Laptop etc.
• Dimensions:148(L) 70(D) 41(T)mm
Sumber:http://www.tabloidpulsa.co.id
Artikel Menarik Lainnya :
Review Produk
- Apple Hentikan Produksi iPhone 5?
- Google Resmi Luncurkan "Pusat Game"
- Google Hadirkan 'Chromecast' untuk Penggemar Video Online
- Oppo Find 7 Hadir dengan Baterai Super Awet
- Windows Phone 8 Hadirkan Alat Lukis Digital
- Layar Smartphone Mampu Bunuh Bakteri & Virus
- Jelly Bean Pimpin Android
- Facebook Resmi Luncurkan Fitur Pencarian Baru
- Mampukah BBM Kalahkan WhatsApp di Android & iPhone?
- Blackberry Armstrong Ponsel Entry Level Terbaru Dari RIM
- Harga Dan Spesifikasi Terbaru Blackberry Davis
- Harga Terbaru Samsung Galaxy Pocket Yang Ramah Kantong
- Spesifikasi Dan Harga Terbaru Sony Xperia S
- Blackberry Blade Ponsel Terbaru Yang Akan Dirilis RIM
- Spesifikasi Dan Harga Suzuki Ertiga
- Spesifikasi Dan Harga HTC One X Terbaru
- Blackberry 9900 DAKOTA
- Tentang Nokia N9 Yang Mengagumkan
- IMO W8800 Ponsel Yang Serasa PSP
- Ponsel Hybrid dan Anti Air Dari Sharp
- Nokia Oro Ponsel Yang Berbalut Emas 18 Karat
- Spesifikasi Asus N43SL Dengan Intel Core i7 2650QM
- Spesifikasi Polytron Graffiti PG2000T
- Laptop VX7 Berdesain Mobil Lamborghini Aventador V12
- Nokia C2-01 Ponsel 3G Murah Dengan Life Tools